Etalase kaca bukan hanya sebagai tempat untuk memajang barang dagangan di toko-toko saja, namun ia dapat difungsikan untuk berbagai tempat penyimpanan berbagai macam barang di rumah. Tentu ukurannya disesuaikan dengan kebutuhan, agar pas ketika diaplikasikan pada rumah sesuai dengan fungsi dan ukuran ruangnya. Terbuat dari alumunium dan kaca, etalase ini bisa awet karena tak mungkin di makan rayap juga berkarat. Ia tidak mudah rusak yang disebabkan oleh udara lembab, membersihkannya pun juga cukup mudah. Hanya saja memang harus hati-hati dalam perawatannya karena sifat dasar kaca adalah mudah pecah. Berkah Aluminium adalah toko dan jasa kusen dan kaca profesional siap menjadi mitra terbaik anda untuk memenuhi kebutuhan segala jenis etalase kaca. Pembuatan etalase kaca di bengkel kami sangat rapi dan cepat karena di lakukan oleh ahli nya.Kami mengutamakan kualitas namun dengan harga yang ekonomis